Persyaratan berkas untuk usulan NIDN

Persyaratan berkas untuk usulan NIDN/NIDK:

  1. Pas Photo dengan latar belakang merah (rasio 4:6)*
  2. Scan dokumen asli KTP
  3. Scan dokumen asli KK
  4. Scan dokumen Surat Keterangan Domisili (jika berasal dari luar Jogja)
  5. Scan dokumen asli SK Pengangkatan sebagai Dosen UNY (PNS, PPPK, Tetap non-PNS)
  6. Scan dokumen asli Surat Keterangan Sehat Jasmani (minimal RS tipe c)
  7. Scan dokumen asli Surat Keterangan Sehat Rohani (minimal RS tipe c)
  8. Scan dokumen asli Surat Keterangan Bebas Napza dilampiri hasil uji lab (minimal RS tipe c)
  9. Scan dokumen asli Ijazah dan transkrip (S1, S2, dan S3 bagi yang sudah memiliki)
  10. Scan dokumen asli Penyetaraan Ijazah (jika lulusan dari LN)
  11. Scan dokumen asli Surat Keterangan Tri Dharma PT dibuat oleh Subdit SDM
  12. Scan dokumen asli Surat Pernyataan Identitas (bermeterai 10.000) dibuat oleh Subdit SDM

Persyaratan berkas yang mutasi ke UNY bagi yang sudah punya NIDN :

  1. Scan dokumen asli KTP
  2. Scan dokumen asli SK Pengangkatan sebagai Dosen UNY
  3. Scan dokumen asli surat pemberhentian/ Lolos Butuh dari Instansi lama
  4. Scan dokumen asli surat pernyataan Dosen (bermeterai 10.000)
  5. Scan dokumen asli surat rekomendasi dari LLDIKTI (Dosen PTS)

Catatan:
* file berupa JPG
Setiap file scan dokumen berkapasitas maks. 500 kb berupa PDF